Visi & Misi BKK
SMKN 2 Manokwari
							        							    Visi & Misi BKK
VISI DAN MISI
BURSA KERJA KHUSUS (BKK)
SMK NEGERI 2 MANOKWARI
VISI:
Menjadikan Unit kerja yang Dapat Menyediakan dan Menyalurkan Informasi Tenaga Kerja Yang Cepat, Aktual, Tepat, Akurat, terpercaya, dan Berkualitas serta Berinovasi Tinggi
                                                                MISI:
- Memberikan Layanan Informasi Dunia Kerja Yang Sesuai Dengan Kebutuhan
 - Merekrut dan Menyalurkan Calon Tenaga Kerja Ke Perusahaan-perusahaan
 - Memberikan Pelayanan Pelatihan Untuk Pemantapan Memasuki Dunia Kerja
 - Mengadakan Kerjasama dengan Masyarakat Dunia Usaha/Dunia Industri
 
                                                             TUJUAN:
- Mempertemukan tamatan SMK dengan Dunia Usaha/Industri yang membutuhkan tamatan SMK, agar terjadi proses tranformasi informasi.
 - Memberi Peluang saling berinteraksi antara tamatan SMK untuk menawarkan kompetensi yang dimiliki kepada Dunia Usaha/Industri yang membutuhkan tenaga kerja.
 - Meningkatkan hubungan kerjasama SMK dengan Dunia Usaha/Industri, dengan adanya pendekatan personil pengelola SMK dengan perwakilan Industri.
 - Meningkatkan wawasan Tamatan SMK tentang peluang kerja di Dunia Usaha/Industri, sehingga tamatan dapat memilih peluang kerja sesuai dengan kompetensi yang dimiliki.
 - Terjadinya proses rekruitmen sesuai dengan formasi kerja dan kompetensi yang dimiliki ttamatan.
 - Melakukan verifikasi data siswa, alumni dan DU/DI.
 - Menjalin komunikasi yang baik dengan BLK, DU/DI dan Disnaker.
 - Terserapnya tamatan ke dunia kerja.